Kalender Pendidikan Jawa Timur; Surabaya, Malang, Jember, Sidoarjo, Madiun, Kediri, Blitar, Gresik

Bingkaiberita.com – Kalender Pendidikan Jawa Timur sudah ditetapkan melalui Surat Keputusan yang diupdate setiap tahunnya tentang kalender pendidikan bagi satuan pendidikan yang sudah berdasarkan pada undang-undang dan peraturan pemerintah tentang standar nasional pendidikan yang mencakup tentang hari libur sekolah, hari efektif sekolah, waktu pembelajaran, dan beberapa hal lainnya.

Ada dua waktu belajar sekolah yang telah ditetapkan pemerintah yaitu untuk waktu belajar lima hari efektif dari senin sampai dengan jumat atau waktu belajar selama enam hari yaitu seni sampai dengan sabtu hal itu sesuai dengan hari efektif dan hari belajar. Sedangkan untuk minggu adalah hari libur umum karena selain itu ada hari libur khusus yang diadakan dari dinas pendidikan, ada juga hari libur keagamaan yang disebut dengan hari besar dan hari libur semester yang dilangsungkan setiap akhir semester setelah penerimaan raport atau hasil evaluasi belajar selama satu semester.

Awal Masuk  Sekolah Tahun Ajaran Baru Kalender Pendidikan Jawa Timur

Dalam kalender pendidikan provinsi jawa timur juga telah menetapkan awal masuk sekolah untuk tahun ajaran baru. Bagi siswa yang akan melakukan tatap muka pembelajaran mereka harus mengikuti sebuah kegiatan yang bernama masa pengenalan lingkungan sekolah (MPLS) yang nantinya akan dimulai pada tanggal 18 juli dan akan berakhir pada 24 juni tahun depannya

Pengenalan sekolah akan diselenggarakan selama 3 hari mulai dari tanggal 18, 19, dan berakhir tanggal 20. Dalam pengenalan ini akan dilaksanakan seluruh lembaga satuan pendidikan di seluruh provinsi jawa timur.

Dan penyelenggaraan pendidikan akan menggunakan sistem semester yang dibagi dalam dua semester dalam setahun pembelajaran yaitu dengan menggunakan semester gasal dan semseter genap dengan jumlah minggu efektif selama 36 minggu

Lembaga satuan pendidikan dapat menggunakan hari efektif belajar dalam seminggunya dapat lima atau enam hari tanpa mengurangi jam jumlah belajar yang disesuaikan dengan struktur kurikulum.

Kegiatan di Kalender Pendidikan

Dalam kalender pendidikan juga tidak hanya berisi tentang hari libur dan hari efektif masuk sekolah saja melainkan juga ada hari yang menunjukan pengembangan bakat, prestasi dan kreativitas sekolah yang mana ada hari kegiatan Pekan Olahraga dan Seni yang akan diselenggarakan sehingga mereka semua dapat berkompetesi dalam penyelenggaraan kegiatan yang dilaksanakan pada tengah semester

Selain itu guru atau tenaga pendidikan ini bisa melaporkan hasil belajarnya dengan menggunakan beberapa metode pengukuran bisa menggunakan portofolio, penugasan, tes tertulis dan bentuk kegiatan lain yang sesuai dengan standar nasional pendidikan.

Hari Libur di kalender Pendidikan

Ada beberapa hal yang ada di kalender pendidikan selain kegiatan efektif belajar mengajar ada juga serangkaian hari libur yang telah ditetapkan

Libur Semester Gasal

Untuk hari libur sekolah akan diselenggarakan setelah ujian sekolah dan serangkaian pemberian hasil raport yang berlangsung selama enam hari setelah penerimaan raport sekolah

Libur Semester Genap

Untuk hari libur sekolah akan diselenggarakan setelah ujian sekolah dan serangkaian pemberian hasil raport yang berlangsung selama tujuh belas hari setelah penerimaan raport sekolah

Libur Hari besar  dan Awal Ramadhan

Sedangkan pada keagamaan seperti hari raya idul fitri akan ditetapkan sesuai dengan keputusan 3 menteri yang biasanya akan ditetapkan oleh kementerian agama, kementerian pendidikan dan kemendagri. Selain itu beberapa hari keagamaan sudah sesuai dengan kalender dengan tanggal merah sedangkan untuk libur awal ramadhan akan ditetapkan setelah pengumuman hasil sidang isbat dengan libur berjumlah dua hari.

Selangkapnya anda bisa melihat surat keputusan yang ditegaskan dalam kalender pendidikan provinsi jawa timur yang meliputi kota surabaya, malang dan seluruh wilayah yang ada di Jawa Timur

Penutup

Semoga dengan informasi yang dapat kami sampaikan kepada anda terkait dengan kalender pendidikan bisa dijadikan rujukan kepada setiap orang khususnya bagi orang tua yang ingin menambah refrensi mereka dalam mengatur jadwal ittinerary liburan panjang ke beberapa destinasi wisata yang sudah direncanakan sebelumnya

Kalender Pendidikan Jawa Timur; Surabaya, Malang, Jember, Sidoarjo, Madiun, Kediri, Blitar, Gresik | Topik Nugroho, M.Pd. | 4.5