Hindari Puncak Arus Balik Lebaran, Kapan Jadwalnya?

Bingkaiberita.com – Lebaran idul fitri sudah berlalu, sudah saatnya warga dan masyarakat yang masih di kampung untuk segera kembali ke perantauan atau yang sering disebut dengan arus balik lebaran yang kemungkinan akan menyebabkan kemacetan lalu lintas.

Apalagi nanti guru-guru akan kembali bekerja tanggal 26 April ini, dan diperkirakan besuk akan terjadi kemacetan dan puncak arus balik yang dilakukan oleh jutaan pemudik. Apalagi cuti bersama akan berakhir pada tanggal 25 april diperkirakan masih tetap tinggi

Pemerintah akan mengambil solusi dan upaya agar arus balik kembali ke perantauan berjalan dengan lancar. Dengan memberlakukan one way dan contraflow selama lebaran

Rekayasa lalu lintas ini akan diterapkan one way dan contraflow, sementara one way akan diterapkan di KM 414 Kalikangkung hingga Tol Cipali, dan sementara itu contraflow akan diterapkan pada Km 72 hingga Tol Jakarta-Cikampek Km 47.

Pada tahun ini setelah adanya pandemi covid 19, hampri setengah populasi di Indonesia yang mencapai 123 juta penduduk telah melakukan perjalanan atau mobilitas di masa lebaran.

Adapun solusi rekayasa yang diterapkan adalah dengan antisipasi lonjakan dengan menerapkan rekasa lalu lintas seperti yang telah kami sebutkan diatas

Rekayasa lalu lintas diatas menjamin, keselamatan, keamanan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas. Telah diterbitkan pada Surat keputusan bersama pada nomor surat pengaturan lalu lintas SKB/48/IV/2023, 05/PKS/Db/2023

Sementara itu ada pembatasan yang dilakukan pada operasional angkutan barang yang dilakukan pada ruas jalan tol dan non tol yang diberlakukan untuk operasionalnya mulai dari jam 16 atau 4 sore hingga jam 24 atau jam 12 malam waktu stempat.

Selain menghindari puncak arus balik, kaum muslim di Indonesia juga harus menghindari hal-hal yang memang menaikkan kada kolesterol. Apalagi saat hari raya kebanyakan umat islam menyiapkan opor, rendang, gulai yang banyak mengandung lemak dan kolesterol

Kolesterol inilah yang nantinya banyak yang menempel di dinding arteri atau pembuluh nadi sehingga akan menyumbat aliran darah dan mempersempitnya. Sehingga anda juga disamping menghindari puncak arus mudik juga harus menghindari hal-hal yang membuat kolesterol

Itulah beberapa hal yang harus dilakukan saat setelah lebaran baik itu menghindari makanan yang membuat naik kolesterol atau beberapa hal dalam menghindari puncak arus balik.

Hindari Puncak Arus Balik Lebaran, Kapan Jadwalnya? | Topik Nugroho, M.Pd. | 4.5